Prof Evvy Kartini – Ahli Nuklir Indonesia yang mendunia

waktu baca 1 menit

Jakarta, ebctvmedia – Profesor Evvy Kartini baru-baru ini menjadi pembicara dalam sebuah konferensi di Singapura, yang membahas tantangan dan peluang Indonesia menjadi raja nikel dunia.

Sebelumnya, Prof. Evvy menghadiri acara konferensi internasional di Bali, pun membahas tentang nikel Indonesia untuk bahan baku baterai kendaraan listrik (electric vehicles).

Profesor ahli nuklir Indonesia ini juga kerap mengisi acara (lecture) training of trainer (TOT) yang diselenggarakan Asosiasi Penambang Nikel Indonesia (APNI).

Founder National Battery Research Institute (NBRI) atau baterai nasional institut ini telah menandatangani nota kesepahaman (Memorandum of Understanding) dengan beberapa negara, seperti Thailand, Filipina, Singapura, dan Malaysia dalam rangka memperkuat ekosistem baterai electric vehicles, agar Asean menjadi strong country.*** ( Hks)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *