URL Berhasil Disalin
Ahok Disebut Cocok Dampingi Anies, Surya Paloh : Luhut Bercanda
Jakarta, ebctvmedia – Ketua Umum Partai Nasional Demokrat (Nasdem), Surya Paloh menyebut nama Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok yang di sodorkan oleh Luhut Binsar Panjaitan, untuk mendampingi Anies Baswedan sebagai calon wakil presiden dinilai sebagai sebuah candaan belaka.
Meski begitu, Surya Paloh menanggapi positif adanya candaan Luhut tersebut pasalnya hal itu menandakan tak adanya ketegangan di tengah adanya perbedaan dalam pilihan.*** Robi/sr