URL Berhasil Disalin
Judul : Harga Ayam Potong Tembus 50 Ribu, Pedagang Mengeluh Omset Turun 50 Perse
Jakarta, ebctvmedia- Harga ayam potong di pasar tradisional Johar Baru, Jakarta Pusa, tembus di angka 50 ribu rupiah perkilogramnya.
Harga tersebut naik 15 ribu rupiah dari yang biasanya dijual seharga 35 ribu rupiah perkilogramnya.
Selain menyebabkan turunnya omset hingga 50 persen,mahalnya harga ayam potong membuat para pedagang harus mengurangi stok penjualan mereka
Jika biasanya para pedagang mampu menyetok hingga 350 kilo gram ayam,namun mahalnya harga membuat para pedagang mengurangi stok penjualan mereka hingga 100 kilogram perharinya.